Tetap Lezat, Inilah 3 Menu Makanan Untuk Gejala Tipes
Penyakit infeksi saluran pencernaan atau tipes adalah penyakit yang dihindari. Penyakit yang berkaitan dengan pencernaan akan cukup membutuhkan waktu lama untuk penyembuhannya. Selain pengobatan, anda juga harus mengkonsumsi makanan yang tepat untuk memperlancar penyembuhan. Inilah menu makanan untuk gejala tipes yang harus anda coba.
3 Menu Makanan Yang Lezat Untuk Pasien Gejala Tipes
- Pilih Makanan Yang Lunak
Makanan yang lunak dan lembut sangat disarankan untuk pasien gejala tipes. Tak hanya itu, makanan berkuah juga akan bagus membantu proses penyembuhannya. Makanan seperti bubur atau sup bisa menjadi makanan yang baik dikonsumsi secara rutin selama masa penyembuhan. Makanan yang mudah dicerna ini akan membantu pemulihan pencernaan.
- Makanan Berkalori Tinggi
Makanan seperti Dada Ayam, Telur, Ikan, akan sangat bagus untuk penderita tipes. Makanan berkalori tinggi ini akan membantu menjaga berat badan pasien yang bisa turun drastis saat terserang tipes. Selain berkalori tinggi, akan disarankan juga untuk mengkonsumsi makanan dengan kandungan protein yang tinggi seperti tahu atau tempe.
- Makanan Berserat Rendah
Makanan yang mengandung serat tinggi adalah Makanan Untuk Gejala Tipes yang tidak boleh dikonsumi penderita tipes. Makanan berserat tinggi akan membuat makanan tersebut sulit dicerna dan dapat membuat usus mengalami iritasi berlebihan. Rekomendasi makanan diatas akan baik dikonsumsi secara teratur hingga penyakit benar benar sembuh.